Sekolah Smart Cibinong.

Sekolah SMART CIBINONG merupakan Sekolah Dompet Dhuafa dengan visi Terwujudnya lembaga pendidikan terpercaya dalam membentuk insan berkualitas, berkarakter dan berjiwa entrepreneur

Program formal.

PG/TK

Divisi PGTK kami yang telah terakreditasi “A”, berkomitmen memenuhi kebutuhan pendidikan dan membantu memaksimalkan kelancaran program wajib belajar secara koordinatif, integratif, dan berkelanjutan.

Sekolah Dasar

Sekolah dasar berprestasi baik dibidang Akademik maupun Non-Akademik, berhasil mempertahankan keunggulannya tersebut dengan predikat akreditasi “A”

Sekolah Menengah Pertama

“Thrive With SMP Smart Cibinong, Berkembang pesat dalam layanan pendidikannya baik dari segi program, sarana prasarana maupun prestasi. Dengan akreditasi “A” yang telah diraih, kami terus menciptakan lingkungan belajar yang berkarakter.

Sekolah Menengah Atas

Dengan predikat akreditasi “A”, SMA Smart Cibinong Memiliki target kepada lulusannya untuk menjadi insan yang berdaya dalam wirausaha, sosial dan profetik.

Fasilitas Sekolah.

SSC terbilang memiliki posisi yang sangat strategis karena terletak tepat di pinggir jalan raya. Sekolah ini memiliki luas tanah 17.530 M2 (tujuh belas ribu lima ratus tiga puluh meter persegi).

Info & Aktivitas .

Berita terbaru seputar kegiatan Sekolah SMART Cibinong

SMP SMART CIBINONG KEMBALI MERAIH JUARA DALAM AJANG LOMBA MUSIKALISASI PUISI TINGKAT KABUPATEN BOGOR

Cibinong, 25 Oktober 2024 - SMP Smart Cibinong berhasil meraih Juara 3 dalam Lomba Musikalisasi Puisi tingkat Kabupaten Bogor untuk kedua kalinya. Prestasi membanggakan ini merupakan buah dari kerja keras, dedikasi, dan kreativitas pelatih…

Isu Pendidikan Literasi “Kompetensi Pendidik Tahap Berkembang”

Pamuji Widodo, M.Pd Literasi adalah kemampuan seseorang untuk membaca, menulis, memahami, menginterpretasikan, dan mengggunakan informasi dengan baik. Pada tahun 2022, Indonesia menempati peringkat 66 dari 81 negara dalam PISA, atau 15…

Bullying di Taman Kanak-kanak: Memahami dan Mengatasi

Yessi Wulansari, S,Pd.I Pada dasarnya anak TK itu harus bahagia, harus mendapat perlindungan dari orang dewasa dan mendapatkan kasih sayang yang utuh dari keluarga. Namun pada kenyataannya saat ini banyak kita mendengar bullying pada anak, yang…

KEGIATAN PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN (PMT) PG TK Smart Cibinong

Klapanunggal, (14 Oktober 2024) - PG TK Smart Cibinong telah melaksanakan Kegiatan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) yang merupakan salah satu program kesiswaan di tahun pelajaran 2024-2025 dan sebagai strategi penanganan masalah gizi pada…
× Klik untuk bertanya